Kode Tender 1014320
Nama Tender Pemasangan Tower Air Setda Kantor Bupati
Rencana Umum Pengadaan
Kode RUP Nama Paket Sumber Dana
20040755 Rehabilitasi Sedang/Berat Gedung Kantor APBD
Tanggal Pembuatan 18 Maret 2019
Tahap Tender Saat Ini Tender Sudah Selesai
K/L/PD/Instansi Lainnya Kab. Bengkulu Selatan
Satuan Kerja SEKRETARIAT DAERAH BAGIAN UMUM
Jenis Pengadaan Pekerjaan Konstruksi
Metode Pengadaan Tender - Pascakualifikasi Satu File - Harga Terendah Sistem Gugur
Reverse Auction? Tender ini tidak menggunakan Reverse Auction
Tahun Anggaran APBD 2019    
Nilai Pagu Paket Rp. 320.000.000,00 Nilai HPS Paket Rp. 318.013.733,00
Jenis Kontrak Harga Satuan
Lokasi Pekerjaan
  • Sekretariat Daerah - Bengkulu Selatan (Kab.)
Kualifikasi Usaha Kecil
Syarat Kualifikasi
Memenuhi ketentuan peraturan perundang-undangan untuk menjalankan kegiatan/usaha.
Jenis Izin Klasifikasi
SBU Bidang Usaha Bangunan Sipil Sub Klasifikasi Jasa Pelaksana Konstruksi Saluran Air, Pelabuhan, DAM, dan Prasarana Sumber Daya Air Lainnya SI001 atau Jasa Pelaksana Konstruksi Instalasi Pengolahan Air Minum dan Air Limbah serta Bangunan Pengolahan Sampah SI002
SIUJK Bangunan Sipil
TDP Masih Berlaku
Memiliki Surat Keterangan Dukungan Keuangan dari Bank Pemerintah atau Swasta untuk Mengikuti Pengadaan Barang/Jasa

10%

Telah Melunasi Kewajiban Pajak Tahun Terakhir

Tahun terakhir

Tenaga Ahli
Jenis Keahlian Keahlian/Spesifikasi Pengalaman Kemampuan Manajerial
K3 Konstruksi (SKA 603) K3 Konstruksi (SKA 603) 3 Tahun S1 Teknik Sipil
Pengalaman Pekerjaan

Pengalaman paling kurang 1 satu pekerjaan dalam kurun waktu 4 empat tahun terakhir, baik di lingkungan pemerintah maupun swasta termasuk pengalaman subkontrak, kecuali bagi pelaku usaha yang baru berdiri kurang dari 3 tiga tahun

Tidak Masuk dalam Daftar Hitam
Memiliki NPWP
Tenaga Teknis
Jenis Kemampuan Kemampuan Teknis Pengalaman Kemampuan Manajerial
Tukang Pondasi (TS 010) Tukang Pondasi (TS 010) 3 Tahun SLTA Sederajat
Tukang Besi Beton (TS 012) Tukang Besi Beton (TS 012) 3 Tahun SLTA Sederajat
Tukang Cor Beton (TS 013) Tukang Cor Beton (TS 013) 3 Tahun SLTA Sederajat
Tukang Bigisting (TS 053) Tukang Bigisting (TS 053) 3 Tahun SLTA Sederajat
Tukang Bata (TA 004) Tukang Bata (TA 004) 3 Tahun SLTA Sederajat
TUkang Plaster (TA.006) TUkang Plaster (TA.006) 3 Tahun SLTA Sederajat
Kemampuan untuk Menyediakan Fasilitas atau Peralatan atau Perlengkapan
Nama Spesifikasi
Beton Molen 0,3 -0,4 M3
DUmp Truck/Flat Bed Truck 5 Ton, Pw 100.0 Hp. Cp 5 Ton A: 5 th, W : 2.400 Jam
Alat Pertukangan perkakas Tukang lengkap
Surat Pernyataan kesanggupan mendaftarkan tenaga kerja sebagai anggota BPJS Ketenagakerjaan sebelum pekerjaan dimulai berdasarkan Perhitungan Iuran BPJS
Surat Pernyataan Tidak Memiliki Beban Pengembalian Kerugian Negara
Memiliki Akta Pendirian Perusahaan dan Akta Perubahan Perusahaan apabila ada perubahan
Surat Pernyataan Tidak masuk dalam Daftar Hitam, keikutsertaannya tidak menimbulkan pertentangan kepentingan pihak yang terkait, tidak dalam pengawasan pengadilan, tidak pailit, kegiatan usahanya tidak sedang dihentikan danatau yang bertindak untuk dan atas nama Badan Usaha tidak sedang dalam menjalani sanksi pidana, dan pengurus pegawai tidak berstatus Aparatur Sipil Negara, kecuali yang bersangkutan mengambil cuti diluar tanggungan Negara
Memenuhi Sisa Kemampuan Paket SKP dengan perhitungan SKP 5 P, dimana P adalah Paket pekerjaan yang sedang dikerjakan hanya untuk pekerjaan yang diperuntukkan bagi Kualifikasi Usaha Kecil
Yang bersangkutan dan manajemennya tidak dalam pengawasan pengadilan, tidak pailit, dan kegiatan usahanya tidak sedang dihentikan
Peserta Tender 11 peserta